Jawaban dari "bagaimana mencari pv dan fv dalam bunga majemuk"

Jika anda mau mencari jawaban atas pertanyaan bagaimana mencari pv dan fv dalam bunga majemuk, maka sobat sudah ada di halaman yang tepat.

Kami punya 2 jawaban mengenai bagaimana mencari pv dan fv dalam bunga majemuk. OK langsung saja pelajari jawaban selengkapnya di bawah ini:

Bagaimana Mencari Pv Dan Fv Dalam Bunga Majemuk

Jawaban: #1: FV = PV (1 + i)^nKeterangan:
FV = nilai future value
PV = nilai saat inii = bungan = jangka waktu• Perhitungan future value dengan bunga majemukFV = PV (1 + i / m)^m x nKeterangan:
FV = nilai future value
PV = nilai saat inii = bungan = jangka waktum = periode yang dimajemukkanContoh: Apabila seorang pengusaha tekstil ingin berinvestasi dan dana investasinya diperoleh dari pinjaman bank sebesar Rp. 10.000.000 untuk membeli mesin tekstil dengan jangka waktu 5 tahun dengan bunga yang dikenakan sebesar 15% per tahun. Berapa jumlah yang harus dibayarkan oleh perusahaan tersebut pada akhir tahun ke 5?
FV = PV (1 + i)^n
= 10.000.000 (1+ 0,15)^5= 20.113.572Jadi dengan perhitungan sederhana itu, disimpulkan bahwa dengan meminjam dana dari Bank sebesar Rp. 10.000.000 di tahun ke 1 maka pada jatuh tempo di akhir tahun ke-5 jumlah yang harus dibayarkan oleh perusahaan mencapai Rp. 20.113.752.
2. Present Value
Begitu pula dengan present value, digunakan untuk mengetahui nilai investasi sekarang dari suatu nilai dimasa datang.• Perhitungan present value dengan bunga tunggalPV = FV / (1 + i)^nKeterangan:
PV = nilai saat ini
FV = nilai future valuei = bungan = jangka waktuContoh : Saat pensiun 25 tahun lagi saya akan mendapatkan uang Rp. 500.000.000, berapakah nilai uang Rp. 500.000.000 saat ini, dengan asumsi pemerintah mampu mempertahankan inflasi satu digit, misal 8% per tahun?PV = FV / (1 + i)^n= 500.000.000 / (1 + 0.08)^25= 73.008.952Jadi, dengan perhitungan sederhana itu, uang Rp. 500.000.000 pada 25 tahun lagi sama nilainya dengan uang Rp. 73.008.952 saat ini dengan asumsi inflasi konsisten sebesar 8% setiap tahun selama 25 tahun.
Jawaban: #2:  FV = P0+ SI= P0+ P0(i)(n)

 PV = Kn /(1 + r) ^n

ket:
Pv = Present Value (Nilai Sekarang)
Fv = Future Value (Nilai yang akan datang)
I = Bunga (i = interest / suku bunga)
n = tahun ke-
An = Anuity 
SI = Simple interest dalam rupiah
P0 = pokok/jumlah uang yg dipinjam/dipinjamkan pada periode waktu
International Women's Day: Popular women achievers of India

International women's day: popular women achievers of india. Achievers india popular international womens sindhu pv

Nah itulah cara menjawab mengenai "bagaimana mencari pv dan fv dalam bunga majemuk" yang bisa kami infokan, semoga dapat bermanfaat!

Posting Komentar